Lelang Pagar TPU Berpotensi Rugikan Negara

Written By Unknown on Kamis, 11 Oktober 2012 | 12.47

Tribun Pekanbaru - Kamis, 11 Oktober 2012 12:13 WIB

Laporan Nolpitos Hendri

TRIBUNPEKANBARU.COM,

PEKANBARU - Direktur CV Abyan Group, Erwin kepada Tribun menyebutkan, ia mengajukan sanggah banding ke wali kota Pekanbaru, atas lelang kegiatan pemagaran TPU Tampan, di Dinas Sosial dan Pemakaman Pekanbaru.

Erwin mengajukan sanggah banding ini karena ia menemukan penyimpangan terhadap ketentuan dan prosedur pengadaan barang dan jasa, sebagaimana tecantum dalam Perpres Nomor 54 tahun 2010.

"Selain penyimpangan itu, juga ada rekayasa tertentu, sehingga terjadi persaingan yang tidak sehat. Dari hemat kami, ada tiga penyimpangan yang terjadi. Atas penyimpangan itu, berpotensi merugikan negara. Untuk itu, kami mengajukan keberatan atas jawaban panitia yang menggugurkan penawaran kami. (*)


Anda sedang membaca artikel tentang

Lelang Pagar TPU Berpotensi Rugikan Negara

Dengan url

http://pakanbarupos.blogspot.com/2012/10/lelang-pagar-tpu-berpotensi-rugikan.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Lelang Pagar TPU Berpotensi Rugikan Negara

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Lelang Pagar TPU Berpotensi Rugikan Negara

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger