Riau Air Tidak Masuk Dalam Pembahasan DPRD Riau

Written By Unknown on Jumat, 12 Oktober 2012 | 12.47

Tribun Pekanbaru - Jumat, 12 Oktober 2012 12:08 WIB

TRIBUNPEKANBARU.COM, PEKANBARU- Komisi B DPRD Riau merelease jadwal rapat dengar pendapat dengan SKPD yang menjadi mitra kerja, termasuk BUMD. PT Riau Air tidak masuk dari   perusahaan daerah yang masuk dalam agenda pembahasan.

Dari jadwal pembahasan yang mulai dilaksanakan tanggal 15 sampai 19
Oktober tersebut hanya terdapat beberapa BUMD yang masuk dalam
pembahasan, yakni PT BOB, PT PIR, PT SPR, PT Riau Petroelium, PT PER, serta Bank Riau- Kepri.

"Riau Air memang tidak masuk. Kita biarkanlah dulu mereka  menyelsaikan masalahnya usai putusan pengadilan, " ujar anggota Komisi B, Mansyur, Jum'at (12/10/2012)

Dikatakannya dengan tidak masuknya PT Riau Air dalam jadwal Komisi, maka dipastikan perusahaan penerbangan riau tersebut tidak akan dibahas, baik soal penganggaran serta program kedepannya. (*)


Anda sedang membaca artikel tentang

Riau Air Tidak Masuk Dalam Pembahasan DPRD Riau

Dengan url

http://pakanbarupos.blogspot.com/2012/10/riau-air-tidak-masuk-dalam-pembahasan.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Riau Air Tidak Masuk Dalam Pembahasan DPRD Riau

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Riau Air Tidak Masuk Dalam Pembahasan DPRD Riau

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger