KIP Riau Siap fasilitasi Sengketa Informasi Pilgubri

Written By Unknown on Senin, 25 Maret 2013 | 12.47

Tribun Pekanbaru - Senin, 25 Maret 2013 12:28 WIB

Laporan : Budi Rahmat

TRIBUNPEKANBARU.COM, PEKANBARU-

Komisi Informasi Publik (KIP) Provinsi Riau, siap mewadahi sengketa informasi yang kemungkinan terjadi saat Pilgubri nanti. Jika masyarakat sudah paham dan lembaga publik mengerti dengan prosedur informasi, maka tidak menutup kemungkinan sengketa informasi bisa sangat tinggi.

"Parpol dan KPU bagian dari badan publik. Dua elemen yang saling
melekat dalam proses pemilu ini, tentu saja menciptakan ruang untuk
mendapatkan informasi. Maka sangat memungkinkan sengketa Informasi terjadi, " papar Ketua KIP Riau, Mahyudin, Senin (25/3/2013).

Mahyudin berharap, masyarakat serta badan publik memahami posisi
masing-masing agar sengketa informasi bisa dilalui melalui
prosedurnya.

"Jika sama-sama mengerti, saya pikir sengketa informasi bisa
diselesaikan dengan baik dan cepat. Artinya kita harap masyarakat
semakin memahami kehadiran KIP sebagai jembatan informasi, "
ungkapnya. (*)


Anda sedang membaca artikel tentang

KIP Riau Siap fasilitasi Sengketa Informasi Pilgubri

Dengan url

http://pakanbarupos.blogspot.com/2013/03/kip-riau-siap-fasilitasi-sengketa.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

KIP Riau Siap fasilitasi Sengketa Informasi Pilgubri

namun jangan lupa untuk meletakkan link

KIP Riau Siap fasilitasi Sengketa Informasi Pilgubri

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger