Jamaah Musholla Al-Jamiah Datangi DPRD Pekanbaru

Written By Unknown on Senin, 07 Oktober 2013 | 12.47

Laporan Syafruddin Mirohi

TRIBUNPEKANBARU.COM, PEKANBARU- Belasan jamaah Musholla Al-Jamiah Jalan Tangkuban Perahu, RT 01/RW 05 Rintis, mendatangi DPRD Pekanbaru, Senin (7/10). Kedatangan mereka langsung diterima Komisi III di ruang Komisi III DPRD Pekanbaru.

Kedatangan jamaah ini meminta pertolongan dari anggota dewan, terkait, di atas tanah musholla Jamiah didirikan Puskesmas Pembantu. "Puskesmas ini sudah lama berdiri, tapi sekarang aktif dan direvitalisasi. Bahkan sudah punya sertifikat. Padahal tanah itu wakaf dari warga untuk mushollah," terang pengurus Musholla Al-Jamiah, Rozali kepada anggota dewan.

Ketua Komisi III DPRD Pekanbaru Muhammad Fadri AR, yang menerima jamaah berjanji akan memfasilitasi keinginan warga ini. (*)


Anda sedang membaca artikel tentang

Jamaah Musholla Al-Jamiah Datangi DPRD Pekanbaru

Dengan url

http://pakanbarupos.blogspot.com/2013/10/jamaah-musholla-al-jamiah-datangi-dprd.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Jamaah Musholla Al-Jamiah Datangi DPRD Pekanbaru

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Jamaah Musholla Al-Jamiah Datangi DPRD Pekanbaru

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger