Fitra Kaget Pekanbaru Pelayanan Publik Terburuk Ke 4 Secara Nasional

Written By Unknown on Senin, 30 Desember 2013 | 12.47

Laporan Nasuha Nasution

TRIBUNPEKANBARU.COM, PEKANBARU- Menurut survey Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) yang dilansir pada 16 Desember lalu Kota Pekanbaru berada pada urutan ke empat terburuk pelayanan publik secara nasional. Kondisi ini sangat bertentangan sekali dengan belanja pegawai yang mencapai 53 persen dari APBD.

Demikian disampaikan oleh peneliti Forum Indonesia Untuk Transparansi Anggaran saat memberikan keterangan Akhir tahun kepada media di Pekanbaru Senin (30/12).

"Sangat mengejutkan sekali kota Pekanbaru yang merupakan tertinggi alokasi belanja pegawainya secara persentase dari total belanja daerahnya, namun indek integritas Pemerintah daerah berdasarkan Survey KPK menunjukkan Pekanbaru menempati posisi keempat terburuk pelayanan birokrasinya,"jelas Triono Hadi. (*)


Anda sedang membaca artikel tentang

Fitra Kaget Pekanbaru Pelayanan Publik Terburuk Ke 4 Secara Nasional

Dengan url

http://pakanbarupos.blogspot.com/2013/12/fitra-kaget-pekanbaru-pelayanan-publik.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Fitra Kaget Pekanbaru Pelayanan Publik Terburuk Ke 4 Secara Nasional

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Fitra Kaget Pekanbaru Pelayanan Publik Terburuk Ke 4 Secara Nasional

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger