PR1 Unri Akui Keputusan Libur Rugikan Mahasiswa

Written By Unknown on Selasa, 11 Maret 2014 | 12.47

Laporan Wartawan Tribunpekanbaru.com : Syaiful Misgio

TRIBUNPEKANBARU.COM, PEKANBARU- Pembantu Rektor 1 (PR1) Universitas Riau, Prof. DR. Aras Mulyadi mengakui keputusan libur selama tiga hari ini tentu merugikan mahasiswa. Karena banyak mahasiswa yang tidak bisa belajar sebagaimana biasanya. Tidak hanya itu, bagi mahasiswa yang akan melakukan proses pengurusan administrasi dan lain sebagainya juga akan tertunda hingga tiga hari kedepan.

"Tapi, kerugian kesehatan tentu akan lebih mahal jika dibadingkan dengan kerugian tersebut,"pungkasnya.

Saat ditanya, jika dalam tiga hari kedepan kondisi udara di Pekanbaru tak juga kunjung membaik, apakah mungkin libur akan diperpanjang, Aras menjawab hal itu mungkin saja bisa diberlakukan. Namun semua tentu harus melalui mekanisme dan peraturan yang berlaku.

"Kita lihat kondisi tiga hari kedepan seperti apa, jika memungkinakan untuk kita perpanjang, kita akan perpanjang lagi liburnya,"kata dia. (*)


Anda sedang membaca artikel tentang

PR1 Unri Akui Keputusan Libur Rugikan Mahasiswa

Dengan url

http://pakanbarupos.blogspot.com/2014/03/pr1-unri-akui-keputusan-libur-rugikan.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

PR1 Unri Akui Keputusan Libur Rugikan Mahasiswa

namun jangan lupa untuk meletakkan link

PR1 Unri Akui Keputusan Libur Rugikan Mahasiswa

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger