Bangunan Liar Menjamur di Pekanbaru

Written By Unknown on Kamis, 17 Oktober 2013 | 12.47

Laporan Syafruddin Mirohi

TRIBUNPEKANBARU.COM, PEKANBARU- Perkembangan Kota Pekanbaru saat ini, tidak lepas dari pembangunan bangunan yang hampir merata hingga di pinggiran. Tapi sayangnya, pengawasan pembangunan tersebut kurang mendapat perhatian serius.

Sehingga tidak heran kini banyak bangunan liar. Mulai dari ruko hingga bangunan lainnya. Hal ini diakui unsur pimpinan DPRD Pekanbaru.

"Masalah bangunan tidak ber-IMB, bukan masalah baru. Sebelum saya jadi dewan, permasalah ini sudah muncul. Terus terang, masih banyak ruko tak ber IMB, dan tak mentaati aturan. Ini karena lemahnya kontrol dari pemerintah, itu sudah dari dulu," papar Wakil Ketua DPRD Pekanbaru Sahril, Kamis (17/10). (*)


Anda sedang membaca artikel tentang

Bangunan Liar Menjamur di Pekanbaru

Dengan url

http://pakanbarupos.blogspot.com/2013/10/bangunan-liar-menjamur-di-pekanbaru.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Bangunan Liar Menjamur di Pekanbaru

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Bangunan Liar Menjamur di Pekanbaru

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger