Laporan: Syafruddin
TRIBUNPEKANBARU.COM, PEKANBARU - Untuk mengetahui program kerja tahun 2015 ini, Komisi III DPRD Pekanbaru memanggil Dinas Pendidikan (Disdik) Pekanbaru, Selasa (10/2/2015). Hearing tersebut langsung dipimpin Wakil Ketua Komisi III Zulkarnain dan beberapa anggota lain.
Sementara dari Disdik dihadiri beberapa pejabatnya, minus Kadis Zulfadil.
"Kita ingin tahu apa-apa saja program mereka tahun 2015 ini. Apakah sesuai dengan anggaran yang kita anggarkan kemarin," sebut Zulkarnain, di sela-sela rapat berlangsung.
Seperti diketahui, anggaran Disdik Pekanbaru pada APBD tahun 2015 sebesar Rp 1,09 triliun. Anggaran Disdik ini paling besar dari satker lainnya. (*)
Baca selengkapnya di Harian Tribun Pekanbaru edisi BESOK. Simak lanjutannya di www.tribunpekanbaru.com.
FOLLOW Twitter @tribunpekanbaru dan LIKE Halaman Facebook: Tribun Pekanbaru
Anda sedang membaca artikel tentang
Dapat Anggaran Rp 1 Triliun, Disdik Dipanggil DPRD Pekanbaru
Dengan url
http://pakanbarupos.blogspot.com/2015/02/dapat-anggaran-rp-1-triliun-disdik.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
Dapat Anggaran Rp 1 Triliun, Disdik Dipanggil DPRD Pekanbaru
namun jangan lupa untuk meletakkan link
Dapat Anggaran Rp 1 Triliun, Disdik Dipanggil DPRD Pekanbaru
sebagai sumbernya
0 komentar:
Posting Komentar